Honda CB150R StreetFire di Twitter

Sunday, December 16, 2012

Honda CB150R StreetFire di Twitter menjadi nomor 1 setelah merilis secara resmi ke publik pada 12-12-2012, AHM bekerja sama dengan PT Wahana Makmur Sejati, Main dealer Honda wilayah Jakarta dan Tangerang, mengadakan regional public launching Honda CB150R StreetFire untuk wilayah ini, kemarin (15/12).

Honda-CB150R-StreetFire

Acaranya dipusatkan di Senayan yang dimeriahkan oleh penampilan Koil, Bexxa, Steven Jam, dan DJ Yasmin. Pada acara ini juga ada acara pemecahan rekor kecepatan oleh 50 pembalap nasional dan juga penjualan unit untuk 500 pembeli pertama Honda CB150R StreetFire.

Secara paralel, di Jogjakarta AHM memperkenalkan Honda CB150R StreetFire Performa ke kalangan bikers dan komunitas yang sedang berkumpul di Honda Bikers Day 2012 di Lapangan Siwa, Candi Prambanan Jogjakarta, dari 15-16 Desember 2012 -fotomodifmotor.

0 comments:

Post a Comment